HOME · Tips Android · Update · Firmware

Tutorial Mudah Flashing Update Firmware LG V10

Tutorial / Cara Mudah Flashing Update Stock Rom LG V10 Via Recovery Mode / TWRP | pada kesempatan kali ini saya akan coba hadirkan lagi kepada anda semua bagai mana cara untuk memulihkan android anda yang mungkin mengalami kendala seperti hang logo, kesalahan rooting, aplikasi berat, lupa pola kunci atau atau lupa password bahkan hingga brick. bisa di lakukan update firmware selama handphone masih bisa masuk ke system recovery mode. terkadang masalah seperti ini juga bisa di atasi dengan reset userdata dari recovery mode. tapi ada beberapa kasus yang memang membutuhkan update pada Firmware.

Kelebihan LG V10
Meterial alumunium dan silicon tampilkan kesan eksklusif
Dual layar 5,5 inchi dan 2,1 inchi yang inovatif
Resolusi layar sangat bagus
Fingerprint Sensors
Corning Gorilla Glass 4.0
Sertifikasi MIL-STD-810G
OS Android Lollipop
CPU Octa-Core
Chipset Snapdragon 808
RAM 4 GB
Memori Internal 64 GB
Slot memori eksternal
Kamera primer 16 MP dengan fitur fotografi canggih
Dua kamera sekunder 5 MP dengan multiview
Hi-Fi Dac sound
Baterai 3000mAh
Fast Battery charging
Sudah didukung dengan jaringan 4G LTE

Kekurangan LG V10
Baterai masih Li-Ion
Baterai non-removable
Belum dual SIM-card
Harga super mahal

Berikut Persiapan yang harus disiapkan Sebelum Flash LG V10
Smartphone LG V10
Batre Harus terisi paling tidak 50-70 percent
Usb cable driver
Download Stock Rom LG V10

Berikut Tutorial Flashing Update LG V10
  • Download Stock Rom LG V10
  • Setelah selesai di download. Masukan file di root internal storage LG V10 dengan cable usb 
  • copy di dalam memory internal LG V10 firmware .zip 
  • Matikan Android dan masuk ke Recovery Mode / TWRP 
  • Masuk ke mode Recovery dengan cara : tekan dan tahan "Volume down + Power" beberapa detik. hingga muncul gambar robot android 
  • Pilih wipe userdata di recovery mode dengan mengarahkan memakai tombol volume dan enter untuk tombol power 
  • Terakhir Pilih Update from sdcard dan arahkan ke file di dalam firmware .zip 

Proses Update akan berjalan di android dan tunggu hingga selesai. kemudian pilih reboot untuk restart LG V10 anda dengan Firmware yang baru

Artikel keren lainnya:

2 Tanggapan untuk "Tutorial Mudah Flashing Update Firmware LG V10"

  1. Boz...Lg v10 battery bisa di lepas lo boz... mohon di koreksi tulisanya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Wow,, tanks boss sepertinya kita harus butuh banyak referensi ini bos.. :D

      Delete

Silahkan berkomentar dengan sopan tanpa menyertai link yang aktif