Google playstore adalah aplikasi yang menyediakan berbagai macam games, aplikasi , buku secara gratis maupun berbayar. Aplikasi tersebut berasal dari berbagai developer di seluruh dunia.
Nah Permasalahan yang sering sekali terjadi pada google play store adalah, permasalahan mengenai pesan Unfortunately, Google play store has stopped pada saat membuka aplikasi Google Play. Menurut pengelaman admin sendiri masalah seperti ini sangat mudah untuk diatasi silahkan simak dibawah ini :D
Langkah 1 : Pertama sekali silakan anda masuk ke menu Setting/Setelan.
Langkah 2 : Setelah itu scroll kebawah dan tap menu Application Manager anda.
Langkah 3 : Kemudian tap aplikasi Google Play Store/Google Play Service seperti gambar dibawah ini
Langkah 5 : Kemudian dilanjutkan dengan klik pada tombol Clear cache (Hapus Cache).
Langkah 6 : Langkah terakhir silahkan restart hp android anda.
Setelah direstart silahkan buka kembali aplikasi Google Playstore kemudian masukkan kembali email dan password akun google anda. Jika langkah diatas tidak berhasil mungkin bisa mencoba melakukan Factory Reset, atau belum juga bisa dengan reset silahkan install ulang android
Setelah direstart silahkan buka kembali aplikasi Google Playstore kemudian masukkan kembali email dan password akun google anda. Jika langkah diatas tidak berhasil mungkin bisa mencoba melakukan Factory Reset, atau belum juga bisa dengan reset silahkan install ulang android

